Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Mira Lesmana Membuat Film Adaptasi dari Buku

image-gnews
Mira Lesmana. TEMPO/Nurdiansah
Mira Lesmana. TEMPO/Nurdiansah
Iklan

TEMPO.CO , Makassar: Menonton film dan membaca buku adalah dua hal berbeda. Untuk sebuah buku yang difilmkan, bisa jadi kita menemukan hal berbeda. Makassar International Writers Festival (MIWF) kali ini menghadirkan sebuah acara “Don’t Judge the Book by Its Movie!”. Perhelatan ini menghadirkan Mira Lesmana, Ifah Ismail, dan Nurhady Sirimorok untuk memperbincangkan tentang film yang diangkat dari buku.

“Agar film memiliki kualitas yang bagus, tak cukup hanya mengandalkan novel, tapi butuh riset,” kata Mira Lesmana di Aula Museum La Galigo, Fort Rotterdam, Rabu dua pekan lalu.

Produser film ini mencontohkan, untuk film Soe Hok Gie, yang diangkat dari buku harian Catatan Seorang Demonstran. Mira harus menambahkannya dengan wawancara beberapa saksi hidup sosok Soe Hok Gie.

Sebuah film, ujar Mira, dibagi dalam tiga babak, yakni pengenalan tokoh, konflik, dan penyelesaian. “Durasi waktu maksimal 2 jam pemutaran menjadi pertimbangan besar mengapa hanya mengambil tiga babak saja dalam memfilmkan sebuah buku,” ucap Mira.

Seorang penulis buku, kata Mira, harus memberi kesempatan kepada sutradara untuk mengambil sudut pandang berbeda dalam bercerita. Menurut dia, setiap orang punya persepsi berbeda terhadap momen penting. Meski demikian, sebuah film harus tetap menjawab tentang momen penting buku yang diadaptasi.

Penulis skenario film Habibie dan Ainun, Ifah Ismail, mengaku memasukkan beberapa unsur dan adegan untuk menambahkan efek dramatisasi agar lebih membetot emosi penonton.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Film Civil War akan Tayang di Cina

6 jam lalu

Kirsten Dunst tampil dengan gaya rambut bergelombang Old Hollywood di Primetime Emmy Awards, Los Angeles, 18/9. Richard Shotwell/Invision/AP
Film Civil War akan Tayang di Cina

Film Civil War garapan sutradara Alex Garland akan tayang di bioskop Cina mulai 7 Juni 2024


Cash Out Jadi Film Comeback John Travolta yang Mengecewakan?

1 hari lalu

Film Cash Out yang dibintangi John Travolta. Dok. Saban Films
Cash Out Jadi Film Comeback John Travolta yang Mengecewakan?

Film John Travolta terbaru, Cash Out tidak begitu mendapat respons yang positif dari penonton dan dinilai mengecewakan.


Selain Vina: Sebelum 7 Hari, Ini 4 Film Indonesia Diangkat dari Kisah Nyata yang Tragis

1 hari lalu

Beberapa adegan di Film Vina: Sebelum 7. Foto: Instagram/@finasebelum7harifilm.
Selain Vina: Sebelum 7 Hari, Ini 4 Film Indonesia Diangkat dari Kisah Nyata yang Tragis

Selain film Vina: Sebelum 7 Hari, berikut beberapa film Indonesia yang juga diangkat dari kisah nyata tragis dari para tokohnya.


Mengenang Sophan Sophiaan 16 Tahun Lalu Berpulang Saat Turing Motor Jalur Merah Putih

1 hari lalu

Sophan Sophiaan. TEMPO
Mengenang Sophan Sophiaan 16 Tahun Lalu Berpulang Saat Turing Motor Jalur Merah Putih

Sophan Sophiaan dikenal sebagai aktor, sutradara, dan politisi. Ia wafat 16 tahun lalu di Hutan Widodaren Ngawi saat turing motor Jalur Merah Putih.


Polri Bongkar Jaringan Narkoba Hydra di Indonesia, Mengingatkan Organisasi Kriminal Musuh Captain America

2 hari lalu

Captain America hadir di Fortnite. Kredit: epicgames.com
Polri Bongkar Jaringan Narkoba Hydra di Indonesia, Mengingatkan Organisasi Kriminal Musuh Captain America

Polri ungkap jaringan narkoba Hydra belum lama ini. Pecinta komik dan film Captain America pasti teringat organisasi kriminal musuhnya itu.


Film Supergirl: Woman of Tomorrow Diadaptasi dari Komik

3 hari lalu

Supergirl: Woman of Tomorrow. Youtube
Film Supergirl: Woman of Tomorrow Diadaptasi dari Komik

Supergirl: Woman of Tomorrow akan tayang pada 26 Juni 2026. Film ini dibintangi oleh Milly Alcock sebagai Girl of Steel


5 Game yang Diadaptasi Menjadi Film, Apa Saja?

4 hari lalu

Sonic the Hedgehog 2 (Instagram/@sonicmovie)
5 Game yang Diadaptasi Menjadi Film, Apa Saja?

Banyak film yang diadaptasi dari game telah memberikan pengalaman menghibur bagi penonton


Dahyun TWICE Segera Debut Jadi Aktris Sudah Terima Tawaran Film Lain

5 hari lalu

Dahyun TWICE. Instagram.com/@dahhyunnee
Dahyun TWICE Segera Debut Jadi Aktris Sudah Terima Tawaran Film Lain

Dahyun TWICE yang akan segera debut sebagai aktris sudah menerima tawaran film lain yang diremake dari film Taiwan


Perbedaan Lord of the Rings yang akan Tayang 2026 dan Trilogi Sebelumnya

7 hari lalu

The Lord of the Rings: Gollum. Epicgames
Perbedaan Lord of the Rings yang akan Tayang 2026 dan Trilogi Sebelumnya

Warner Bros akan merilis film terbaru dari waralaba Lord of the Rings berjudul Lord of the Rings: The Hunt for Gollum pada 2026


Serba-serbi Wonderland yang akan Tayang 5 Juni 2024

8 hari lalu

Bae Suzy dan Park Bo Gum dalam film Wonderland. Foto: Instagram/@acemaker.movie
Serba-serbi Wonderland yang akan Tayang 5 Juni 2024

Setelah pertama kali diumumkan pada 2020, jadwal tayang film Wonderland garapan sutradara Kim Tae Yon akhirnya rilis